Langsung simak saja apa saja hari penting yang kubahas.
Sabtu, 26 Oktober 2024
Rodri akhirnya terpilih sebagai peraih penghargaan Ballon D'Or tahun 2024 ini. Padahal aku lebih mengunggulkan Vinicius Junior.
Minggu, 27 Oktober 2024
Selamat hari bloger nasional yang ke-17. Terima kasih kepada M. Nuh, menkominfo di tahun 2007, yang sudah menggagas terlahirnya Hari Bloger Nasional.
Senin, 28 Oktober 2024
Selamat hari Sumpah Pemuda, Gaes. Sumpah Pemuda diadakan pada tanggal 28 Oktober 1928. Di salah satu kongresnya, Wage Rudolph Supratman pernah membawakan lagu "Indonesia Raya" dengan biola.
Selasa, 29 Oktober 2024
Pada tahun ini, Pemuda Pancasila merayakan hari jadi yang ke-65.
Rabu, 30 Oktober 2024
Turut senang, sebab kondisi Pak Erastus Sabdono perlahan-lahan membaik. Semoga Pak Erastus Sabdono, beserta keluarga besarnya, dan seluruh penghuni GSKI Rehobot Church selalu dalam perlindungan Tuhan YME.
Kamis, 31 Oktober 2024
Ternyata Halloween dan upacara wisuda Atmajaya (nyaris) berbarengan. Halloween itu tanggal 30 atau 31, sih?
Jumat, 1 Desember 2024
Jadi, kemarin, itu merupakan Hari Reformasi Gereja, sehingga muncul gerakan Protestan. Semenjak itulah, banyak denominasi di Kekristenan hingga detik ini.
Oh, Halloween ternyata jatuh pada tanggal 31 Oktober.
Comments
Post a Comment
Pembaca yang baik adalah yang sudi mau meninggalkan komentar. ^_^
Nice reader is the one who will leave lot of words in the comment box. ^_^